Dalam rangka memastikan kesiapan penerapan Sistem Informasi Penanganan Pelanggaran dan Laporan (Sigap Lapor), Tim monitoring dan evaluasi (monev) Bawaslu Provinsi Bali berkunjung ke Bawaslu Kabupaten Gianyar, Rabu (6/4).
Badung, Bawaslu Bali - Pengawasan semua tahapan adalah hal terpenting dalam pemilu maupun pemilihan, karena pengawasan tahapan adalah wewenang dan tugas kita bersama.
Jembrana, Bawaslu Bali – Kontestasi politik tidak jarang menimbulkan terjadinya suatu sengketa, apalagi menjelang berlangsungnya tahapan Pemilu dan Pemilihan serentak tahun 2024 gesekan antar peserta Pemilu dan Pemilihan akan sangat rawan terjadi.