(15/12/2017) Panwaslu Kabupaten Badung kembali menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilu guna menggugah partisipasi warga masyarakat untuk turut terlibat dan berperan aktif dalam pengawasan Pemilihan Gubernur Bali 2018 dan Pemilu 2019.
Panwaslu Kabupaten Karangasem melakukan Pengawasan Verifikasi Faktual Kepengurusan Anggota Parpol Peserta Pemilu tahun 2019 dari tanggal 16 dan 17 Desember 2017.